Sosiologi Kesehatan – Perilaku Kesehatan

SOSIOLOGI KESEHATAN

PERILAKU KESEHATAN

 

PERILAKU DAN ELEMEN – ELEMEN POKOKNYA

Masalah kesehatan masyarakat, terutama di negara berkembang, pada dasarnya menyangkut dua aspek utama, yaitu :

  1. ASPEK FISIK
  • tersedianya sarana kesehatan
  • tersedianya sarana pengobatan penyakit

    2. ASPEK NONFISIK

         menyangkut perilaku kesehatan yang berkaitan dengan status derajat kesehatan individu /     masyarakat.

selengkapnya baca ……>
perilaku-kesehatan1
http://arsitaeka-p.staff.uns.ac.id/files/2010/07/perilaku-kesehatan1.pdf